Kesehatan ibu dan anak - Tahukah anda bahwa masa-masa paska anda melahirkan adalah
masa-masa yang cukup rentan bagi anda untuk menderita penyakit? Umumnya,
kondisi badan wanita yang baru saja melahirkan cukup lemah karena proses
persalinan memang cukup menguras tenaga.
Dan pada saat yang sama, si bayi yang baru lahir juga masih menyesuaikan diri dengan kondisi di luar rahim yang juga cukup rentan untuk terkena penyakit jika tidak ditangani dengan baik.
Dan pada saat yang sama, si bayi yang baru lahir juga masih menyesuaikan diri dengan kondisi di luar rahim yang juga cukup rentan untuk terkena penyakit jika tidak ditangani dengan baik.
Hal ini menjadi sangat penting mengingat kesehatan ibu dan anak paska melahirkan sangatlah
berhubungan satu sama lain. Perlu diingat, ibu yang telah menyelesaikan
persalinan akan menyusui si bayi. Jika kondisi si ibu sendiri tidak terlalu
sehat, besar kemungkinan si bayi juga akan menjadi kurang sehat yang
penularannya bisa terjadi melalui ASI. Bisa dikatakan, untuk urusan kesehatan ibu dan anak, ada baiknya kondisi sang
ibu lebih diprioritaskan karena nantinya secara tidak langsung bisa
mempengaruhi kesehatan si bayi.
Ada beberapa cara yang bisa dilakukan seperti selalu makan
makanan yang sehat dengan asupan gizi yang cukup. Hindari bepergian keluar
untuk sementara waktu sampai si ibu merasa kuat untuk beraktifitas lagi. Dan
jangan lupa untuk minum suplemen seperti vitamin untuk mendukung kondisi
kesehatan si ibu.
0 komentar:
Posting Komentar